Sabtu, 05 April 2014

DEFINISI ISTILAH PADA KEGIATAN UNIT

1

Land Clearing

: Membersihkan lahan dari pohon dan tanaman

2

Stripping

: mengupas material sampai keelevasi tertentu

3

Ripping

: menggaru untuk menggemburkan material

4

Dozing

: mendorong material kesuatu tempat

5

Spreading

: menyebarkan material, biasanya di tempat pembuangan

6

Scrapping

: membuang lapisan lumpur atau material lengket terutama setelah hujan

7

Loading stock

: memuat material yang berasal dari timbunan

8

Loading ripping

: memuat material yang merupakan hasil garuan

9

Loading langsung

: memuat material yang masih berada ditempat dan dalam kondisi aslinya, bukan material hasil penggaruan,peledakan maupun timbunan

10

Loading mud

: memuat material lumpur

11

Coal cleaning

: membersihkan lapisan batubara darikotoran

12

Sloping

: pekerjaan membentuk lereng (biasanya dilakukan excavator)

13

Repair road

: memperbaiki jalan yang rusak (missal terkenalongsoran )

14

Maintenance road

: perawatan jalan dengan menambahkan atau mengurangi material yang membuat jalan tidak rata atau kegiatan menyapu jalan dengan motor grader

15

General

: pekerjaan yang harus di lakukan diluar alur pekerjaan produksi (membuat saluran air dan mengangkat pipa)

16

Traveling

: unit perpindahan lokasi misalnya karena perpindahan jenis dan tempat pekerjaan

17

Hauling material

: unit mengangkut material dari satu tempat ketempat lain

18

Coal getting

: pekerjaan mengeluarkan batubara dari tempat asalnya

19

Blending

: pekerjaan mencampur material dari hil tambang dari dua atau lebih kualitas tertentu sehingga hasil campuran sesuai dengan kualitas yang di inginkan

20

Barging

: pekerjaan memuat hasil batubara/ore ketongkang

21

Dewatering

: usaha untuk mengantisipasi dan mengatasi gangguan air masuk ketempat kerja atau tambang

22

Reclamation

: memperbaiki kondisi lahan bekas penambangan misalnya dengan penghijauan atau penanaman kembali

23

Community development

: usaha membantu / memberdayakan kualitas hidup masyarakat sekitar

24

Construction

: pembangunan sarana untuk memperlancar pekerjaan

25

Top soil

: lapisan tanah bagian atas

26

Overburden

: material penutup di atas lapisan batubara

27

Interburden

: lapisan yang terletak diantara kedua lapisan batubara

28

HM

: hour meter

29

Time shift

: catatan hasil kerja unit dalam pekerjaan penambangan.

30

Front

: front = alat berat / unit yang digunakan

31

Loading point

: titik pengambilan lapisan penutup / ob

32

Rittase

: jumlah berapa kali truk memuat material

33

Job ending

: pekerjaan telah selesai / jam pulang

 

0 komentar:

Posting Komentar